Postingan

MUSANG DAN KERABATNYA YANG MENGGEMASKAN

Gambar
MUSANG Musang  adalah nama umum bagi sekelompok  mamalia  pemangsa (bangsa  karnivora ) dari  suku   Viverridae .  Hewan  ini kebanyakan merupakan hewan malam ( nokturnal ) dan pemanjat yang baik. Yang paling dikenal dari berbagai jenisnya adalah  musang pandan ( Paradoxurus hermaphroditus ). Musang ini biasa hidup di dekat pemukiman, termasuk perkotaan, dan sering pula didapati memakan buah buahan , dan bahkan memangsa  ayam peliharaan  di malam hari. Namun, kini banyak juga orang-orang yang memelihara musang. Tak tanggung-tangggung, bahkan sudah banyak komunitas pecinta musang yang eksis di berbagai daerah seperti Solidaritas Owner Musang Tangerang (SOMAT) , Jawara Musang Lovers Banten (JAMULBA) , Musang lovers Jakarta (MLJ),Komunitas Otter Indonesia (KOI)  dan lainnya. Bagi para penggemar hewan berkaki empat ini, musang dianggap sebagai hewan yang imut, pintar, dan bisa dijadikan teman. Jenis-jenisnya Ada banyak jenis musang. Beberapa contoh di antaranya: ·